Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 188
Assalamualaikum Warohmatulohi Wabarokaatuh.
Alhamdulillah saya bisa menukiskan kembali pembahasan tajwid, mudah - mudahan bisa bermanfaat untuk kita semuanya. Kali ini tajwid yang saya bahas adaah tajwid surat Al Baqarah ayat 188. Pada pembahasan ini seperti biasa akan saya mulai dengan becaan Surat Al baqarah ayat 188 dan tajwid yang saya bahas ada 12 tajwid. Apa saja kaha itu? Silahkan simak terus sampai akhir. Silahkan simak juga pembahasan tajwid sebelumnya Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 183-185
Surat Al Baqarah Ayat 188
Terjemahannya:
Janganlah kamu makan harta di antara kamu dengan jalan yang batil dan (janganlah) kamu membawa (urusan) harta itu kepada para hakim dengan maksud agar kamu dapat memakan sebagian harta orang lain itu dengan jalan dosa, padahal kamu mengetahui.
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 188
Setelah menyimak bacaan ayatnya berikut adalah pembahasan tajwidnya. Silahkan perhatikan ayat yang saya beri tanda garis dan lingkaran di bawah ini. Mudah - mudahan bermanfaat
Silahkan simak dan cocokan dengan tanda - tanda pada ayat diatas
1. Ayat yang saya beri tanda garis warna ungu tajwidnya adalah Mad thobi'i
2. Ayat yang saya beri tanda garis warna hijau tajwidnya adalah mad jaiz mungfasil
3. Ayat yang saya beri tanda garis warna biru tajwidnya adalah idhar syafawi
4. Ayat yang saya beri tanda garis warna kuning tajwidnya adalah ikfa syafawi
5. Ayat yang saya beri tanda garis warna merah tajwidnya adalah harful lin atau lin
6. Ayat yang saya beri tanda garis warna coklat tajwidnya adalah qalqalah sugra
7. Ayat yang saya beri tanda garis warna merah muda tajwidnya adalah alif lam qamariyah atau idhar qamariyah
8. Ayat yang saya beri tanda garis warna hitam tajwidnya adalah idhgom bilagunnah
9. Ayat yang saya beri tanda garis warna abu tajwidnya adalah idhar kholqi
10. Ayat yang saya beri tanda lingkaran warna kuning tajwidnya adalah alif lam syamsiah atau idhar syamsiah
11. Ayat yang saya beri tanda lingkaran warna hijau tajwidnya adalah ikfa hakiki
12. Ayat yang saya beri tanda Lingkaran warna merah tajwidnya adalah mad arid lisukun
Nah itulah pembahasan Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 188 untuk kali ini. Mudah - mudahan penuh manfaat.
Jika ada tambahan atau yang ditanyakan silahkan dikolom komentar. Semoga penuh manfaat dan menjadi kebaikan yang terus mengalir. Aamiin
Sekian
Wassalamualaikum Warohmatulohi Wabarokaatuh.
Posting Komentar untuk "Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 188"